Search
Hasil Pencarian
Dengan kata kunci :
-
25 July 2012
Tips aman saat touring
Siapa yang suka ikut touring motor? Pergi dengan sekelompok teman sambil mengendarai motor memang menyenangkan. Selain jalan-jalan Anda bisa menjalin keakraban dengan teman-teman sesama penyuka motor. Namun, acara jalan-jalan bisa runyam jika terjadi kecelakaan. Karena itu, ada beberapa hal yang harus jadi perhatian selama touring motor. -
24 July 2012
Perlengkapan apa saja yang dikenakan pembalap?
Dalam olahraga balap motor dimana pembalap jatuh, tabrakan atau tergelincir keluar trek adalah hal yang biasa ditemui, mengenakan perlengkapan keamanan adalah keharusan. Apa saja perlengkapan keamanan yang dikenakan oleh pembalap? Yuk, kita mengenal perlengkapan keamanan yang dipakai oleh pembalap. -
23 July 2012
F1: Penalti, Vettel turun podium
Hilang sudah gelar juara kedua dari tangan Sebastian Vettel pada Grand Prix Jerman, Minggu (22/7). Pembalap Red Bull ini mendapat penalti 20 detik karena mendahului Jenson Button dari luar lintasan yang membuat posisinya turun ke peringkat lima. -
23 July 2012
5 Tips aman mengemudi saat malam hari
Mengendarai motor saat malam hari sepertinya lebih menyenangkan. Tidak silau, lebih sejuk dan biasanya lebih sedikit kendaraan. Namun, berkendara pada malam hari justru lebih berbahaya! -
20 July 2012
F1: Pembalap Jerman curhat tentang Hockenheim
Ada empat pembalap berkebangsaan Jerman yang akan bersaing di Grand Prix Jerman, Minggu (22/7) nanti. Nico Hulkenberg, Timo Glock, Nico Rosberg, Sebastian Vettel, dan Michael Schummacher berbagi cerita tentang momen paling berkesan di sirkuit Hockenheim saat konferensi persresmi FIA, Kamis (19/7). -
18 July 2012
Moscow bersiap jadi tuan rumah Superbike
Moscow Raceway akan jadi tuan rumah eni FIM Superbike World Championship, Agustus mendatang. Seri kejuaraan dunia Superbike akan jadi ajang balap motor internasional pertama yang diselenggarakan di Rusia. -
18 July 2012
Ban FDR MP76, favorit pembalap di HRC
Ban FDR MP76 jadi pilihan favorit para pembalap yang berlaga di Honda Racing Championship Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Minggu (15/7). -
17 July 2012
Motogp: Masih banyak PR untuk tim Ducati
Hasil yang kurang memuaskan didapat tim Ducati pada latihan resmi di Mugello, Senin (16/7). Nicky Hayden dan Valentino Rossi hanya mencatatkan waktu ke-4 dan ke-10 pada latihan tersebut. -
17 July 2012
Pasir dan kerikil tantang pembalap di Motorprix Region III
Pasir dan kerikil jadi tantangan besar untuk semua pembalap yang berlaga pada Kejurnas Motorprix Region III seri 4 di Kupang, Nusa Tenggara Timur, Minggu (15/7). -
17 July 2012
F1: Mobil kencang atau Hamilton keluar McLaren
lewis Hamilton mengingatkan McLaren bahwa mereka harus menyediakannya mobil juara jika mereka ingin memastikan Hamilton memperpanjang kontrak dengan tim yang bermarkas di Inggris tersebut. -
16 July 2012
Motogp: Lorenzo kukuhkan posisi di klasemen
Kemenangan di Grand Prix Italia mengukuhkan posisi Jorge Lorenzo di puncak klasemen sementara pembalap, meninggalkan saingannya Casey Stoner dan Dani Pedrosa. Saat ini Lorenzo menempati peringkat pertama klasemen dengan poin 185. -
16 July 2012
Lindungi ban dari oli dan solar
Anda pasti sering mendengar untuk menjauhkan ban dari cairan kimia seperti oli, gemuk, solar atau cairan penghilang minyak. Anda sebaiknya menurut saran ini jika ingin ban awet. -
13 July 2012
Ban motor juga perlu seimbang
Pernah mencoba balancing ban motor? Ternyata tidak hanya ban mobil saja, ban motor juga perlu diseimbangkan terutama jika Anda menggunakan motor sport. -
13 July 2012
Motogp: Pedrosa dan Marquez, duet pembalap Repsol Honda 2013
Tim Repsol Honda mengumumkan dua pembalap yang akan bergabung dengan tim tersebut untuk balapan tahun 2013-2014. "Kami merasa senang bisa memperbarui kontrak dengan Dani Pedrosa dan menyambut Marc Marquez di tim Repsol Honda," kata Shuhei Nakamoto, wakil presiden HRC, Kamis (12/7). -
13 July 2012
Rio Haryanto jalani tes Formula 1 di Silverstone
Rio Haryanto jalani tes mobil Formula 1 di Sirkuit Silverstone, Inggris, Kamis (12/7). Pembalap asal Solo, Jawa Tengah, ini dan rekan satu timnya di Maruzzia Carlin GP2 Team, Max Chilton, yang mengikuti program Formula 1 Young Driver Test mendapat kesempatan mengikuti sesi ujicoba Formula 1. -
12 July 2012
Pembalap cilik menjuarai kelas MP5 & MP6 Kejurnas Motorprix
Pembalap berusia 9 tahun Agung Didu berhasil menjuarai kelas MP5 dan MP6 pada kejuaraan Motorprix Seri 5 Region 2 tahun 2012 di sirkuit permanen Gery Mang, Subang, Jawa Barat, Minggu (8/7). -
11 July 2012
Prestasi para pembalap FDR di seri 4 Motorprix Region IV
Salah satu bentuk dukungan FDR untuk kemajuan dunia olahraga otomotif di Indonesia adalah turut mensponsori tim balap. Hasilnya, pada Kejurnas Motoprix Region IV Kalimantan Seri 4 tahun 2012, Minggu (8/7), pembalap Rudi Salim berhasil mencetak podium pertama kelas MP1. -
10 July 2012
4 hal yang pengaruhi umur ban motor
Sama seperti manusia, ban ternyata juga ada usianya. Ban yang sudah tua alias sudah botak atau rusak harus segera dipensiunkan dan diganti dengan yang baru. Ada 4 hal yang bisa mempengaruhi usia ban yang perlu Anda ketahui, yaitu: -
10 July 2012
Richard Taroreh juara Kejurnas Motorprix Region V tahun 2012
Richard Taroreh dari tim Djaya Motor KYT FDR Racing Sport menjadi juara Kejurnas Motorprix Region V tahun 2012 untuk kelas bebek 125cc 4 tak tune up seeded (MP1), Minggu (8/7). Dari 8 seri yang telah dijalani, Richard menempati posisi pertama klasemen akhir pembalap dengan perolehan poin sebesar 267. -
10 July 2012
Aksi seru di seri terakhir MP1 Motorprix Region V
Persaingan sengit merebut juara satu pada kelas bebek 125cc 4 tak tune up seeded (MP1) mewarnai race 1 Kejurnas Motorprix Region V Seri 8, Minggu (8/7). Aksi saling rebut terjadi sejak awal start hingga pembalap menyentuh garis finis di sirkuit Sumpang Biangae, Barru, Sulawesi Selatan.